Widget HTML Atas

Pantun Empat Baris

Pantun Empat Baris--
Jenis pantun empat baris merupakan pantun yang paling banyak kita temui.
Ciri-ciri pantun empat baris.
- Tiap baris terdiri 8-12 suku kata.
- Tiap bait terdiri 4 baris.
- Bersajak a-b-a-b.
- Baris 1-2 merupakan sampiran.
- Baris 3-4 merupakan isi.

Contoh:
Membeli sirih dari pekan,
Mengasah kapak menuju kebun.
Hati kasih kepada tuan,
Sehari tak tampak rasa setahun.
.
Jika berkenan mohon bantu subscribe channel admin, makasiiiihh!!